Welcome To My Website

~~Hidup Lebih Happy dengan Maturity~~


oleh Ivo Astri pada 12 Desember 2010 jam 0:27


Hampir tiap saat kita berhadapan dengan problema. seorang gadis diakhir duapuluhan mungkin mulai gelisah dengan status single-nya,karena belum juga punya pasangan hidup. bagi yang sudah punya suami pun dihadapkan masalah belum punya momongan. tidaksampai disitu, ketika sudah punya beberapa anak tapi ekonomi belum juga mapan menimbulkan rasa nelangsa karena kemapanan yang jadi dambaan belum juga terwujud, ketika sudah mapan, karier suami bagus, jabatan tinggi dan penghasilan besar belum tentu juga hatinya tentram,takut suaminya mencari pelabuhan hati baru..

wah , kapan kita bisa menikmati hidup??kalau hati selalu gelisah. pikiranpun bisa bermacam2 dan reaksi kita bisa sangat emosional ...
makanya perlunya kematangan pribadi "kedewasaan"
Kedewasaan tidak ditentukan oleh usia. ada orang yang secara usia sangat dewasa,tapi dari sisi prilaku,pikiran, dan spritualnya masih sangat muda, sebaliknya, ada orang berusia muda tapi dari sisi spritual,pola pikir, dan tanggung jawabnya sangat matang.

Kematangan juga tak selalu terkait dengan kecerdasan. ada orang yang sangat cerdas tapi bertingkah kekanak-kanakan, namun,orang yang cerdas cenderung mempunyai perkembangan emosi dan kemampuan menyesuaikan diri yang lebih baik.

Kedewasaan juga bukan berarti seseorang selalu mendapat kebahagiaan, atau bebas dari kesulitan. namun ia memiliki kemampuan memecahkan dan menangani kesulitan, bahkan menjadikan kesulitan sebagai tantangan dan kesempatan.
Voting Anda
Rating:9.5
Reviewer: achiyak
Description: ~~Hidup Lebih Happy dengan Maturity~~
ItemReviewed: ~~Hidup Lebih Happy dengan Maturity~~

0 komentar:

komen

AchiyaK ZanJabiL



Mode Hemat Energi,Gerakkan mouse anda untuk kembali ke halaman!